Mekanisme Pemenang Reward
- Peserta Pemilik Merchant Wajib Follow lnstagram KOPNUSPOS dan subscribe akun Youtube KOPNUSPOS
- Apabila Pihak KOPNUSPOS menemukan kecurangan dalam transaksi merchant yang tidak wajar, maka Merchant tersebut akan didiskualifikasi dan tidak berhak mendapatkan hadiah dari program “Merchant Berkilau”.
- Pemenang Program Merchant “Merchant Berkilau” akan diumumkan pada tanggal 10 Juli 2023 di Social media instagram KOPNUSPOS
- Para pemenang yang telah diumumkan oleh KOPNUSPOS wajib mengirimkan Data Alamat Lengkap kepada Pihak KOPNUSPOS melalui email dengan melampirkan scan KTP Pemilik Merchant
- Hadiah akan dikirimkan langsung ke alamat Pemilik merchant maksimal H+10 setelah diumumkan
- Pemenang wajib membuat video testimonial dan mengupload di social media Pengguna Merchant, dengan memention @KOPNUSPOS